Puisi Alam Terbaik Dan Paling Indah

Posted by coachkencor@gmail.com Rabu, 20 Maret 2013 0 komentar
Puisi Alam Terbaik Dan Paling Indah - Alam kita benar-benar indah. Kemana kaki melangkah, selalu mata melihat hamparan pemandangan indah. Sempurnanya jika keindahan Alam kita berbalut dengan keindahan hati kita.

Puisi Alam Terbaik Dan Paling Indah ini mengajak kita semua untuk menjadi jiwa-jiwa yang memiliki keindahan hati.

Inilah sajin Puisi Alam Terbaik Dan Paling Indah dari Catatan Kencor :


Lembaran daun kering berterbangan mengitari tubuhku
Satu, dua halus menyapa wajahku
Nyanyian binatang hutan ...
Menarik hatiku untuk semakin kedalam.

Pohon-pohon kekar berdiri saling meninggi
Pucuk-pucuk daun melambai, mengekspresikan diri.
Tak terendap sepi......
Sunyi adalah kedamaian yang menemani.

Butiran embun kala pagi hari...
Bergantian mengisi dengan tebal mendung disore hari.
Aku tak akan berlari....
Karena yang pergi akan datang lagi.
----------------------------------------------------------------------
Demikianlah Puisi dari Catatan Kencor... Semoga indah akan selalu menyusupi.
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Puisi Alam Terbaik Dan Paling Indah
Ditulis oleh coachkencor@gmail.com
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://catatan-kencor.blogspot.com/2013/03/puisi-alam-terbaik-dan-paling-indah.html?m=0. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Posting Komentar

Belajar SEO dan Blog support Online Shop Aksesoris Wanita - Original design by Bamz | Copyright of Catatan Kencor.