Puisi Pendek Berjudul Aku
Rabu, 29 Mei 2013
4
komentar
Puisi Pendek Berjudul Aku - Tak perlu terlalu banyak kata untuk menjelaskan tentang siapa Aku ?! Cukup dengan kalimat yang pendek, singkat tapi jelas untuk menggambarkan siapa Aku.
Dibawah ini Puisi Pendek Berjudul Aku, dan semoga menjadi inspirasi untuk kita, agar tidak menjadi pribadi yang bertele-tele....
Aku
Aku... seperti inilah aku dan bukan seperti itu.
Tak ada kepura-puraan... tak perlu kemunafikan
Aku... semua apa adanya.
Tak perlu kebohongan untuk bahagia
Tak perlu menangis untuk mengekspresikan Aku.
Dan tak perlu tersenyum untuk menutupi luka.
Karena aku bukanlah kamu.
------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Demikian Kawan Puisi Pendek Berjudul Aku, semoga kejujuran adalah diri kita.
Dibawah ini Puisi Pendek Berjudul Aku, dan semoga menjadi inspirasi untuk kita, agar tidak menjadi pribadi yang bertele-tele....
Aku
Aku... seperti inilah aku dan bukan seperti itu.
Tak ada kepura-puraan... tak perlu kemunafikan
Aku... semua apa adanya.
Tak perlu kebohongan untuk bahagia
Tak perlu menangis untuk mengekspresikan Aku.
Dan tak perlu tersenyum untuk menutupi luka.
Karena aku bukanlah kamu.
------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Demikian Kawan Puisi Pendek Berjudul Aku, semoga kejujuran adalah diri kita.
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Puisi Pendek Berjudul Aku
Ditulis oleh coachkencor@gmail.com
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke https://catatan-kencor.blogspot.com/2013/05/puisi-pendek-berjudul-aku.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.Ditulis oleh coachkencor@gmail.com
Rating Blog 5 dari 5
4 komentar:
bro..aku suke kate2 kau..aku pinjam boleh!!hehe..:)
Boleh ga aq pinjem kata2'a...???
cik puan wanda ... makasih ya udah suka, kalo mau di pakek, boleh saja... Silahkan.
Rasman Cr ... boleh Silahkan...
Izin utk copas
Posting Komentar